Search This Blog

Thursday, February 2, 2017

Pengertian Shortener Link

Pengertian Shortener Link
Shortener Link adalah prosess pemendekan link/url yang bertujuan untuk mempersingkat,merapihkan url agar tertata dengan baik pada suatu Blog , biasa Blog bertema Download adalah blog yang sering menggunakan Shortener Link pada setiap link download nya dengan tujuan mencari penghasilan pada setiap view yang di dapatkans saat Link Pendek tersebut dibuka oleh pengunjung

kenapa Shortener membuat Postingan Blog terlihat singkat dan Rapih ?

Tanpa Shortener Link
Download File 1 di : https://www.google.com/drive/k91388213/81757217421
Download File 2 di : https://www.google.com/drive/289asda13/841724764651
Dengan Shortener Link
Download File 1 di : adf,ly/1
Download File 2 di : adf.ly/2

Gimana ? rapih dan singkat bukan

Bagaimana cara kerja Shortener Link ?
Pertama kita mengcopy Link original nya yang akan di pendekan contoh a666g.blogspot.com
Kedua maka tekan tombol "Shorten URL" ( berbeda untuk setiap jenis layanan penyedia Shortener Link )
Ketiga maka secara otomatis akan muncul Link Pendek berdomain layanan Shortener Link tersebut yang ketika dibuka akan merujuk ke Link Original nya " https://goo.gl/d145IA " Link pendek tersebut akan mengantarkan ke Link Original nya setelah di buka

Apa keuntungan menggunakan Shortener Link ?
- Bisa diuangkan , Sudah banyak Penyedia Layanan "Pemendek Link" yang membayar pengguna nya dengan Rate perView contoh nya adf.ly , Namun saat Link Pendek tersebut dibuka maka akan muncul Iklan dan biasa nya diwajibkan menunggu sampai waktu yang di tentukan untuk melanjutkan ke Link original

Auto Vs Manual
Keunggulan menggunakan Auto Short Link adalah kita tidak perlu repot-repot masuk ke web penyedia layanan pemendek link karena kita bisa mengambil kode otomatis nya yang dapat di pasang pada web/blog dimana kode tersebut akan membuat setiap link pada blog/website kita berubah menjadi versi pendek , dan yang mengenakan dari fitur Auto Short Link adalah jika suatu Saat Penyedia Layanan Mati/Ganti Domain kita tidak perlu memikirkan Broken Link pada Blog/web

Kekurangan nya adalah tidak teratur , kita tidak bisa menentukan deskripsi setiap link yang di pendekkan karena bersifat Otomatis

Keunggulan Manual adalah kita bisa menata rapih setiap Link original yang telah di pendekkan dari web penyedia layanan pemendek url , menambahkan Judul dan Deskripsi pada Link Pendek yang akan di sisipkan pada Postingan Blog/Web jadi terlihat lebih rapih dan Professional

Kekurnagan nya adalah jika suatu saat Penyedia Layanan Mati/Ganti domain maka kita mau tidak mau secara manual memperbaiki Broken link pada setiap postingan Blog/Web kita

1 comment:

  1. Makasih infonya gan :) Bisa dicoba untuk memperpendek link blog ane :)

    ReplyDelete

Pastikan Komentar bersih dari Provokasi , Pornografi , SARA